Lirik Lagu Malaysia Tidurlah Kekasihku – Yolanda & Imam

Tidurlah Kekasihku

Tidurlah sebab rindu butuh rehat jua
Rasa sayang yang ku tulis
Dengan tetes air mata
Pastilah untukmu sayang

Biarlah ku nikmati kesepian ini
Memeluk bayang bayangmu
Di dalam wadah yang semu
Untuk melepaskan rindu

Jarak yang memisahkan kita
Semoga gelap tiada
Dan ku beri fajar untukmu
Tidurlah kekasihku

Mata siapa yang bisa terpejamkan
Bila kekasihnya jauh dari pandangan
Tegar lah sayangku tiada perlu begitu
Sebab rasa hatiku sama jua denganmu

Mari sama satukan helaan nafas kita
Mari pejamkan mata hingga pagi menyapa
Jangan pernah dipaksa untuk mencipta kata
Sebab nyanyian rindu tak mungkin selamanya

Tidurlah kekasihku
Tidurlah kekasihku

Biarlah ku nikmati kesepian ini
Memeluk bayang bayangmu
Di dalam wadah yang semu
Untuk melepaskan rindu

Jarak yang memisahkan kita
Semoga gelap tiada
Dan ku beri fajar untukmu
Tidurlah kekasihku

Mata siapa yang bisa terpejamkan
Bila kekasihnya jauh dari pandangan
Tegar lah sayangku tiada perlu begitu
Sebab rasa hatiku sama jua denganmu

Mari sama satukan helaan nafas kita
Mari pejamkan mata hingga pagi menyapa
Jangan pernah dipaksa untuk mencipta kata
Sebab nyanyian rindu tak mungkin selamanya

Tidurlah kekasihku
Tidurlah kekasihku

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *